Lalu Muhammad Zohri meraih medali emas nomor lari 100 meter kejuaraan dunia atletik U-20 2018 di Finlandia.
Prestasi gemilang Zohri tak lepas dari sosok sang pelatih, Eni Nuraini.
Lantas bagaimana upaya Eni memotivasi anak didiknya menjadi juara dunia dan bagaimana pula sosok Lalu Muhammad Zohri?